Setiap fotografer tentu memiliki gaya fotonya sendiri. Mulai dari teknik pengambilan gambar, editing bahkan ide setiap fotografer tentu berbeda-beda. Salah satu contohnya adalah fotografer berikut ini. Fotografer bernama Wilma Hurskainen ini membuat sebuah foto yang cukup unik.
Dalam sebuah foto di album Meditations 2013 miliknya, Hurskainen menggabungkan manusia, pakaian dan alam untuk menciptakan sebuah foto menakjubkan. Setiap orang yang ada dalam fotonya terlihat menghilang karena pakaian yang dikenakannya menyerupai alam. Bagaimana hasil foto penggabungan antara manusia dengan alam karya Wilma Hurskainen? Berikut adalah gambar-gambarnya:
Foto Penggabungan Manusia dengan Alam
1. Autumn, 2013
2. Summer, 2013
3. Skyline, 2013
4. Apple Tree, 2014
5. Fog, 2013
6. Winter, 2013
7. Fire, 2013
8. Kimono, 2013
9. Nightfall, 2013
10. Summer, 2014
Itulah macam-macam hasil foto penggabungan antara manusia dengan alam karya Wilma Hurskainen. Kira-kira mana yang paling keren? Share di kolom komentar ya!
Tambahkan Komentar